Pimpin Apel Pagi Pegawai, Kalapas Tembilahan Sampaikan Hal Ini Kepada Jajaran

    Pimpin Apel Pagi Pegawai, Kalapas Tembilahan Sampaikan Hal Ini Kepada Jajaran

    Tembilahan – Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan, Hari Winarca, bertindak selaku Pembina Apel dalam Apel Pagi Pegawai, Senin (29/04/2024). Bertempat di Aula Dr. Sahardjo Lapas Tembilahan, tampak hadir para Pejabat Eselon IV (empat) dan Eselon V (lima) serta Jabatan Fungsional Umum (JFU) dan Jabatan Fungsional Tertentu (JFT).

    Dalam amanatnya, Kalapas Tembilahan menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi dari Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kumham Riau atas terlaksananya rangkaian kegiatan Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60 dengan baik.

    "Bapak Kadivpas menghaturkan terima kasih dan apresiasi atas terlaksananya rangkaian kegiatan peringatan HBP ke-60 dengan baik. Tetap bertugas secara optimal dan berikan layanan terbaik kepada Masyarakat serta Warga Binaan, " ucapnya.

    Kalapas Tembilahan juga mengingatkan kepada seluruh jajaran untuk selalu mengisi jurnal harian serta menjaga kesehatan dan kebugaran.

    "Jangan lupa untuk mengisi jurnal harian, selalu jaga kesehatan dengan berolahraga dan mengkonsumsi makanan sehat, " pungkasnya.

    Apel berjalan dengan baik, tertib acara Apel yang berisikan pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan, Kode Etik Pegawai serta Amanat Pembina Apel diikuti oleh dengan seksama oleh seluruh Peserta Apel.

    NANDA PRAYOGA

    NANDA PRAYOGA

    Artikel Sebelumnya

    Puncak Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan...

    Artikel Berikutnya

    Kalapas Tembilahan dan Jajaran Ikuti Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kodim 1710/Mimika Bersama Pemda Mimika Dan Kelompok Tani Binaan Buka Lahan Persawahan Guna Mensukseskan Program Pompanisasi
    Indonesia-Vietnam Sepakat Kerjasama Dalam Kejar Buronan Kedua Negara
    Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
    Kalapas Tembilahan Ikuti Penilaian Kompetensi Oleh Puspenkom BPSDM Hukum dan HAM di lingkup Kanwil Kumham Riau
    Lapas Tembilahan Raih Peringkat Pertama IKPA Pagu Sedang dan Predikat Terbaik Pertama Bendahara Satuan Kerja
    Pembinaan Rohani Keagamaan Komprehensif, WBP Perempuan Lapas Tembilahan Ikuti Kajian Islam
    Kalapas Tembilahan Pimpin Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
    DWP Lapas Tembilahan Gelar Arisan Bulanan Rutin dan Halal bi Halal
    Digelar Secara Rutin, Senam Sehat Warga Binaan Lapas Tembilahan Sarana Menjaga Kebugaran dan Kesehatan
    Tingkatkan Minat Baca Warga Binaan, Lapas Tembilahan Hadir Gerobak Perpusatakaan Keliling
    Kalapas Tembilahan Ikuti Penilaian Kompetensi Oleh Puspenkom BPSDM Hukum dan HAM di lingkup Kanwil Kumham Riau
    Semakin Progresif, Kalapas Tembilahan Kembali Lakukan Pemantauan Program Pembinaan Kemandirian Budidaya Perikanan
    Pembinaan Kemandirian WBP, Kalapas Tembilahan Pantau Kerajinan Tangan Tas dan Dompet Rajut Oleh WBP Perempuan
    Pastikan Kualitas Bahan Makanan Menu Sahur dan Berbuka WBP Sangat Baik, Kalapas Tembilahan Sidak Dapur di Penghujung Ramadhan 1445 h
    Kemenkumham Sukses Pertahankan Predikat Badan Publik Informatif
    Lapas Tembilahan Ikuti Sosialisasi Peningkatan Layanan Integrasi Bagi Narapidana dan Anak Binaan Secara Virtual
    Kalapas Tembilahan Hadiri Penguatan Pembentukan Satker WBK WBBM di Lingkungan Kanwil Kumham Riau Oleh Kemenpan RB
    Pastikan Program Pembinaan Kemandirian Budidaya Perikanan Berjalan Baik, Kalapas Tembilahan Lakukan Pemantauan

    Ikuti Kami